Kamis, Oktober 9

Tag: IS Diduga Pembunuh Nia Akhirnya Tertangkap di Loteng Rumah

IS Diduga Pembunuh Nia Akhirnya Tertangkap di Loteng Rumah
Hukum

IS Diduga Pembunuh Nia Akhirnya Tertangkap di Loteng Rumah

(Ket Poto: Is akhirnya tertangkap di sebuah loteng rumah kosong) IWOSUMBA.COM, PADANG PARIAMAN- IS buronan yang diduga membunuh dan memperkosa Nia, seorang gadis penjual gorengan di Padang Pariaman, akhirnya ditangkap di sebuah rumah kosong pada Kamis, 19 September 2024. Penangkapan ini dilakukan setelah pihak kepolisian bersama masyarakat mencari keberadaan IS selama 13 hari di kawasan Kayu Tanam. IS berhasil ditemukan setelah seorang warga melihatnya berada di dalam sebuah rumah di sebelah SD Inpres 15 Pasar Gelombang, 2×11 Kayutanam. Mengetahui keberadaan IS, polisi dan warga setempat segera mengepung rumah tersebut, meminta IS untuk menyerahkan diri. Dalam proses pengepungan, polisi sempat menembakkan senjata ke udara untuk mengintimidasi tersangka. Setelah pencar...